Jumat, 04 Juli 2014

Contoh-Contoh Surat

CONTOH- CONTOH SURAT

1. SURAT PEMBERITAHUAN

Surat pemberitahuan adalah surat yang berisi pemeberitahuan kepada semua anggota lingkungan agar mereka mengetahui tentang apa yang perlu di ketahui dengan ciri  bersifat mengerim kabar atau berita serta memberitahu sesuatu.

Struktur isi surat pemberitahuan adalah sebagai berikut
1.    Bagian pembuka, berisi pengantar atau pendahuluan yang berisi masalah pokok
2.    Bagian isi, berisi rincian, uraian, keterangan atau penjelasan dari masalah pokok yang akan diberikan
3.  Bagian penutup, bersisi sebuah harapan terhadap pihak yang dituju memaklumi hal yang disampaiakan serta adanya tanggapan atau respon penerima surat.


CONTOH SURAT PEMBERITAHUAN





2. CONTOH SURAT UNDANGAN BERJUDUL

Undangan adalah sebuah ajakan berbentuk selebaran atau surat, yang biasanya digunakan untuk mengajak orang-orang agar menghadiri suatu acara tertentu. Undangan merupakan suatu yang harus ada ketika membuat sebuah acara, agar orang-orang yang diundang tersebut mengetahui acara yang akan diadakan.

CONTOH SURAT UNDANGAN BERJUDUL



3. SURAT UNDANGAN PERIHAL


4. SURAT KUASA

yang dimaksud dengan surat kuasa adalah surat yang berisi persetujuan dari pemberi kuasa untuk melimpahkan sebuah wewenang yang tertera dalam surat kepada pemegang surat kuasa.

CONTOH SURAT KUASA

5. SURAT PENGANTAR
Surat pengantar ditunjukan kepada seseorang atau penjabat yang berisikan penjelasan singkat tentang surat,dokumen, barang atau bahan lain yang dikirim . surat pengantar mempunyai dua bentuk yaitu bentuk kolom dan berbentuk surat dinas biasa. Suarat pengantar dalam bentuk surat diinas biasanya penulisan nya sama seperti surat dinas biasa, sedangkan surat dinas pengantar dalam bentuk kolom penulisannya di buat kolom-kolom , ini merupakan bagian isi surat yang terdiri atas nomor/barang , jumlah dan keterangan . biasanya untuk mempercepat pekerjaaan surat pengantar dalam bentuk kolom ini di buat dalam bentuk blangko/formulir sehingga kalo membutuh kan tinggal mengisi saja.

CONTOH SURAT PENGANTAR



6. SURAT PERNYATAAN



7. SURAT PENUGASAN

Tidak ada komentar:

Posting Komentar